Ide Bisnis Sampingan Bagi PNS Terbaru 2019

by Triana Zahara

ANGPAO.ID – Ide Bisnis Sampingan Bagi PNS Terbaru 2019 Walaupun sudah menjadi seorang pegawai negeri sipil atau PNS, akan tetapi dari beberapa Mereka ternyata masih belum merasa kecukupan untuk masalah pemasukan sehingga mengalami kesulitan keuangan dikarenakan gajinya yang tidak mencukupi dalam memenuhi seluruh kebutuhan hidup yang memang kian hari semakin bertambah. Maka bagi anda semua yang saat ini menjadi seorang PNS, tidak salah jika anda semua melakukan terobosan baru yaitu dengan membuka sebuah bisnis yang tidak menyita waktu dan anda pun bisa menyuruh orang untuk mengelola bisnis anda dengan tujuan supaya ada pemasukan lain atau bisnis sampingan selain dari gaji sebagai PNS.

Seperti dikutip dari berbagai sumber yang kami rangkum ada beberapa ide bisnis sampingan bagi PNS terbaru 2019, yang bisa dilakukan oleh anda semua yang saat ini menjadi seorang pegawai negeri sipil. Walaupun gaji PNS terbilang besar, akan tetapi ketika kebutuhan hidup yang semakin besar juga maka dipastikan gaji tersebut tidak mencukupi, sehingga Anda pun harus memutar otak untuk mencari pemasukan lain dari gaji sebagai PNS.

Ada beberapa pekerjaan atau ide bisnis yang memang sangat cocok dilakukan oleh PNS dimana bisnis ini tidak memerlukan waktu yang terlalu banyak sehingga tidak mengganggu aktivitas anda sebagai PNS, akan tetapi ketika bisnis Anda ini berkembang baik maka bisa menjadi peluang usaha tetap yang sangat menjanjikan.

Peluang bisnis sampingan PNS

Dari berbagai sumber yang kami rangkum di bawah ini ada beberapa peluang bisnis sampingan dan yang bisa dikerjakan oleh para pegawai negeri sipil diantaranya adalah sebagai berikut:

Menjadi fotografer

Peluang bisnis pertama yang bisa dilakukan oleh anda sebagai seorang PNS dan selanjutnya anda mempunyai skill dalam masalah fotografi dan mempunyai peralatan foto maupun Studio, maka tidak salah apabila anda mencoba untuk bisnis menjadi seorang fotografer dikarenakan bisnis ini tidak harus setiap hari dilakukan dimana anda bisa melakukan promo untuk menjadi seorang fotografer di acara tertentu seperti prewedding, acara pernikahan, dan dan beberapa acara yang pastinya bisa menentukan untuk anda semua.

Jualan nasi goreng

Nasi goreng adalah salah satu jenis makanan ya memang sangat disukai oleh masyarakat Indonesia dan menjadi makanan terpopuler dari dulu sampai sekarang. Apabila anda mempunyai modal, maka anda bisa jualan nasi goreng yang memang sangat ramai Biasanya pada malam hari dan anda pun bisa mendapatkan uang sampingan dari penjualan nasi goreng tersebut dan pastinya tidak mengganggu aktivitas kerja anda sebagai PNS.

Bisnis Mitra Bukalapak

Salah satu toko e-commerce ya memang memberikan kesempatan untuk kalian semua membuka peluang usaha adalah bisnis Mitra Bukalapak dikarenakan ada beberapa apa program kemitraan dari Bukalapak untuk marketplace diantaranya bisnis jualan pulsa, paket data, tagihan pLN, cicilan Multi Finance, bayar BPJS, tagihan PDAM, dan lainnya yang akan menguntungkan untuk anda semua dan bisa menjadi ide bisnis sampingan terbaik.

Membuka lapak dagangan

Selanjutnya ide bisnis yang terakhir yang bisa dilakukan oleh pegawai negeri sipil sebagai sampingan, yaitu dengan membuka lapak di pasar dan andapun bisa menjual barang dagangan Anda secara online dimana untuk membagi waktu, anda bisa memberikan mandat toko anda kepada orang yang dipercaya supaya masa depan anda sebagai PNS bisa terjamin dan juga bagus.

Related Posts

Leave a Comment